Jalur 1.8V nilai hambatannya normalnya berapa ya?

Discussion in 'Ask & Question' started by Henry Aries, Sep 3, 2014.

  1. Henry Aries
    Offline

    Henry Aries MEMBER

    Messages:
    47
    Likes Received:
    0
    Liked:
    0
    Trophy Points:
    51
    Laptop Tipe: Axioo Neon MNC dengan Kode Board Clevo M740S.
    Keluhan: Nyala normal, hard disk terdeteksi, tapi tidak bisa di install, setiap kali mau loading windows layar hanya blank, begitu juga apabila di install ulang, setelah press any key to boot langsung blank.

    Mohon pendapatnya para Master, untuk 1.8V (bukan 1.8VS) dengan hambatan 30ohm, apakah ini short halus atau memang segitu yah hambatan normalnya ? Di board ini pun ada dua ic yang panas menyengat, Clock generator dan Card Reader IC. Pergantian IC belum di lakukan sih. Tapi sebelum ganti IC pengen tau apakah 1.8V yang bermasalah... oh iya satu lagi signal data untuk hard disk biasanya ada voltase nya ga ya? Karena mulai curiga juga ke Chipset Northbridge yang mengatur HDD. Sempat reflow tapi hanya sampai 185 derajat dan itu pun tidak berani lama-lama.

    Terima kasih sebelumnya.
     
  2. kokosuprianto
    Offline

    kokosuprianto VERIFIED MEMBER

    Messages:
    418
    Likes Received:
    77
    Liked:
    10
    Trophy Points:
    18
    Location:
    Medan, Indonesia
    maaf master biasa nya klw ic lan, sound,cardreader. bisa dicabut dan bisa di hidupin
     

Share This Page